Bagaimana Proses Terjadinya Rotasi Bumi?
Minggu, 14 Juli 2019
Edit
Assalamualaikum teman-teman. Berjumpa lagi dengan saya. Kali ini artikel saya membahas tentang proses terjadinya rotasi pada bumi. Kalian sudah sering kan mendengar kata rotasi.
Kata Rotasi ini sudah dibahas sejak bangku sekolah dasar. Agar kalian mengetahui lebih dalam, yukk simak artikel berikut ini.
Bumi berputar pada porosnya dan mengelilingi sumbunya selama 23 jam 56 menit 4 detik atau satu hari ini yang disebut kala rotasi. Saat bumi mengelilingi sumbunya kita tidak merasakan perputarannya karena adanya gaya gravitasi. Gaya gravitasi bumi itu dapat menarik benda ke arah pusat gravitasi bumi. Jadi kita tidak bisa merasakan pergerakan rotasi bumi, meskipun posisi bumi berada di bawah.
1) Terjadinya Perbedaan Waktu
Rotasi bumi juga mengakibatkan perbedaan waktu di bumi. Di bumi terdapat 24 bagian waktu. Kota Greenwich, Inggris adalah pusat waktu yang ada di bumi. Yang terletak pada 0° bujur dan setiap bujur selisih 15° mengalami perbedaan waktu satu jam. Terdapat perbedaan waktu yakni waktu Indonesia timur (WIT), waktu Indonesia Barat (WIB), waktu Indonesia tengah (WITA).
2) Terjadinya Siang dan Malam
Terdapat dua posisi yang pertama bumi menghadap matahari itu adalah waktu siang dan bumi membelakangi matahari itu adalah waktu malam. Jadi hal ini menyebabkan terjadinya siang dan malam pada bumi.
3) Terjadinya gerakan semu harian matahari
Sebenarnya matahari itu diam tidak bergerak yang bergerak atau berputar adalah bumi. Jadi kalau kalian mengetahui kalau matahari bergerak dari timur ke barat itu adalah semu. Karena itu bukan disebabkan oleh pergerakan matahari melainkan rotasi bumi bergerak dari arah barat ke timur.
4) Dapat terjadinya pembelokan arus air laut
Angin mengakibatkan arus air laut tidak searah, pada bagian selatan arus laut berputar searah jarum jam sedangkan pada bagian utara arah arus laut berlawanan dengan jarum jam.
5) Dapat menyebabkan terjadinya perbedaan percepatan gravitasi bumi
Bumi tidak bulat sempurna karena adanya rotasi bumi yang arah gerakannya menjauhi titik pusat.
Yang kedua, adanya perbedaan waktu. Kalau waktu siang dan malam terjadi bersamaan maka apa yang terjadi pada bumi ini? Jadi bersyukurlah karena adanya perbedaan waktu. Yang ketiga, terjadinya gerak semu matahari.
Jadi dulu sebelum adanya jam, kita mengetahui waktu dengan cara melihat posisi matahari dan melihat bayangan benda. Dan masih banyak lagi manfaat rotasi bumi lainnya.
Dan suatu tanda (kekuasaan Allah yang besar) bagi mereka adalah malam; Kami tinggalkan siang dari malam itu, maka dengan serta merta mereka berada dalam kegelapan, dan matahari berjalan di tempat peredarannya. Demikianlah ketetapan Yang Mahaperkasa lagi Maha Mengetahui. Dan telah Kami tetapkan bagi bulan manzilah-manzilah, sehingga (setelah dia sampai ke manzilah yang terakhir) kembalilah dia sebagai bentuk tandan yang tua. Tidaklah mungkin bagi matahari mendapatkan bulan, dan malam pun tidak dapat mendahului siang. Dan masing-masing beredar pada garis edarnya.
Terima kasih semoga bermanfaat.
Penulis: Fitrotin Nabilah
Kata Rotasi ini sudah dibahas sejak bangku sekolah dasar. Agar kalian mengetahui lebih dalam, yukk simak artikel berikut ini.
Rotasi Bumi
Rotasi artinya yaitu perputaran. Bumi tersebut akan berputar pada porosnya itu yang dinamakan Rotasi Bumi. Kalian tahu enggak sih apa yang menyebabkan siang dan malam itu terjadi? Nah, itu disebabkan karena adanya rotasi bumi. Lantas, kenapa kita tidak merasakan perputarannya?Bumi berputar pada porosnya dan mengelilingi sumbunya selama 23 jam 56 menit 4 detik atau satu hari ini yang disebut kala rotasi. Saat bumi mengelilingi sumbunya kita tidak merasakan perputarannya karena adanya gaya gravitasi. Gaya gravitasi bumi itu dapat menarik benda ke arah pusat gravitasi bumi. Jadi kita tidak bisa merasakan pergerakan rotasi bumi, meskipun posisi bumi berada di bawah.
Akibat Rotasi Bumi
Akibat rotasi bumi antara lain yaitu :1) Terjadinya Perbedaan Waktu
Rotasi bumi juga mengakibatkan perbedaan waktu di bumi. Di bumi terdapat 24 bagian waktu. Kota Greenwich, Inggris adalah pusat waktu yang ada di bumi. Yang terletak pada 0° bujur dan setiap bujur selisih 15° mengalami perbedaan waktu satu jam. Terdapat perbedaan waktu yakni waktu Indonesia timur (WIT), waktu Indonesia Barat (WIB), waktu Indonesia tengah (WITA).
2) Terjadinya Siang dan Malam
Terdapat dua posisi yang pertama bumi menghadap matahari itu adalah waktu siang dan bumi membelakangi matahari itu adalah waktu malam. Jadi hal ini menyebabkan terjadinya siang dan malam pada bumi.
3) Terjadinya gerakan semu harian matahari
Sebenarnya matahari itu diam tidak bergerak yang bergerak atau berputar adalah bumi. Jadi kalau kalian mengetahui kalau matahari bergerak dari timur ke barat itu adalah semu. Karena itu bukan disebabkan oleh pergerakan matahari melainkan rotasi bumi bergerak dari arah barat ke timur.
4) Dapat terjadinya pembelokan arus air laut
Angin mengakibatkan arus air laut tidak searah, pada bagian selatan arus laut berputar searah jarum jam sedangkan pada bagian utara arah arus laut berlawanan dengan jarum jam.
5) Dapat menyebabkan terjadinya perbedaan percepatan gravitasi bumi
Bumi tidak bulat sempurna karena adanya rotasi bumi yang arah gerakannya menjauhi titik pusat.
Rotasi dan Revolusi Bumi
Rotasi dan revolusi bumi itu sangat berkaitan kalau rotasi bumi itu adalah perputaran, revolusi bumi itu adalah pergerakan mengelilingi matahari dan itu terjadi selama setahun yaitu 365,2425 hari. Pada saat bumi berevolusi, rotasi bumi tidak selalu tegak lurus pada bidang ekliptika melainkan membentuk sudut 23,50° pada matahari. Pada pengukuran sudut ini menggunakan garis imajiner yang membelah antara kutub utara dan kutub selatan ini disebut dengan garis khatulistiwa.Fungsi Rotasi Bumi
Fungsi rotasi bumi ini sangat banyak antara lain yaitu yang pertama, adanya siang dan malam. Manusia bisa melakukan berbagai aktivitas juga memerlukan pencahayaan karena adanya siang dan bisa istirahat dengan pulas juga di malam hari.Yang kedua, adanya perbedaan waktu. Kalau waktu siang dan malam terjadi bersamaan maka apa yang terjadi pada bumi ini? Jadi bersyukurlah karena adanya perbedaan waktu. Yang ketiga, terjadinya gerak semu matahari.
Jadi dulu sebelum adanya jam, kita mengetahui waktu dengan cara melihat posisi matahari dan melihat bayangan benda. Dan masih banyak lagi manfaat rotasi bumi lainnya.
Rotasi bumi menurut Al-Quran
{وَآيَةٌ لَهُمُ اللَّيْلُ نَسْلَخُ مِنْهُ النَّهَارَ فَإِذَا هُمْ مُظْلِمُونَ (37) وَالشَّمْسُ تَجْرِي لِمُسْتَقَرٍّ لَهَا ذَلِكَ تَقْدِيرُ الْعَزِيزِ الْعَلِيمِ (38) وَالْقَمَرَ قَدَّرْنَاهُ مَنَازِلَ حَتَّى عَادَ كَالْعُرْجُونِ الْقَدِيمِ (39) لَا الشَّمْسُ يَنْبَغِي لَهَا أَنْ تُدْرِكَ الْقَمَرَ وَلا اللَّيْلُ سَابِقُ النَّهَارِ وَكُلٌّ فِي فَلَكٍ يَسْبَحُونَ (40) }Dan suatu tanda (kekuasaan Allah yang besar) bagi mereka adalah malam; Kami tinggalkan siang dari malam itu, maka dengan serta merta mereka berada dalam kegelapan, dan matahari berjalan di tempat peredarannya. Demikianlah ketetapan Yang Mahaperkasa lagi Maha Mengetahui. Dan telah Kami tetapkan bagi bulan manzilah-manzilah, sehingga (setelah dia sampai ke manzilah yang terakhir) kembalilah dia sebagai bentuk tandan yang tua. Tidaklah mungkin bagi matahari mendapatkan bulan, dan malam pun tidak dapat mendahului siang. Dan masing-masing beredar pada garis edarnya.
Terima kasih semoga bermanfaat.
Penulis: Fitrotin Nabilah